Penjelasan:
1. Perkembangbiakan Generatif
Bertelur
Ovipar adalah perkembangbiakan hewan dengan cara bertelur. Pada dasarnya, hewan berkembang biak untuk mendapat keturunan dan bertambah banyak. Umumnya, hewan melakukan perkembangbiakan generatif yang melibatkan pertemuan sel kelamin jantan dan betina untuk melahirkan individu baru.
Contohnya : ayam, itik, angsa, dan burung,
hiu zebra, hiu kucing , ular, cecak, katak DLL
Melahirkan
Vivipar adalah salah satu cara perkembangbiakan hewan dengan cara melahirkan. Cara perkembang biakan ini pada umumnya terjadi pada mamalia atau hewan menyusui. Selama perkembangan embrio berlangsung, makanan diperoleh dari dalam tubuh induk melalui plasenta (ari-ari).
Contohnya : kucing,anj!ng,Kuda,Singa, Harimau,Jerapah,DLL
[answer.2.content]